Surya Putra Karna

Serial Drama "Surya Putra Karna" merupakan drama yang berasal dari India dengan genre Drama dan History. Serial drama ini disutradarai oleh Vaibhav Mutha, Gautam Nagrath, dan Sunil Dharmadhikari dan diproduseri oleh Siddhart Kumar Tewary. Peran karna pada Drama ini akan diperankan oleh 3 orang yaitu, Karna kecil diperankan oleh Vishsesh Bansal, Karna Remaja diperankan oleh Basant Bhatt, dan Karna Dewasa diperankan oleh Aditya Redij. Serial drama ini akan tayang di ANTV mulai tanggal 5 Oktober 2015.

Di India sendiri judul film ini adalah Suryaputra Karn. Dan akan menampilkan Karna, putra dari Dewa Siwa rahir dari Ibu Kunti. Serial Drama ini masih sangat fresh, karena di India Drama ini ditayangkan pada tanggal 29 Juni 2015 lalu. Dan akan menampilkan tokoh tokoh yang sama pada serial Mahabharat seperti Arjuna, Bima, Bisma, Kunti, dan lainnya.

Serial drama Surya Putra Karna

Detail Cast and Crew Serial Drama Surya Putra Karna (AnTV)

Genre : Drama, History
Produser : Siddhart Kumar Tewari
Sutradara : Vaibhav Mutha, Gautam Nagrath, Sunil Dharmadhikari
Penulis : Mihir Buta
Pemain Film :
Shaunak David sebagai (Bima Muda)
Bavesh Balchandani sebagai (Arjuna Muda)
Basant Bhatt sebagai (Karna Muda)
Aditya Redij sebagai (Karna Dewasa)
Richa Mehta sebagai (Vrushali Muda)
Aditya Kapadia sebagai (Shon Muda)
Priya Bhatija sebagai (Kunti)
Anand Suryavanshi sebagai (Adhiratha Sushena)
Mouli Ganguly sebagai (Radha)
Naved Aslam sebagai (Bhishma Pitamah)
Surendra Pal sebagai (Parashurama)
Riva Bubber sebagai (Priyamvada)
Sandeep Rajora sebagai (Suryadev)
Vishesh Bansal (Karna Kecil)
Uzair Basar sebagai (Shon Kecil)

Tanggal Tayang : 5 Oktober 2015 (Indonesia)
Rumah Produksi : Swastik Pictures
MPAA : Bimbingan Orang Tua
Durasi : 30 Menit
Negara : India

Sinopsis Serial Drama Surya Putra Karna (AnTV)

Serial Drama "Surya Putra Karna" bercerita tentang seorang pemuda yang gagah dan berani yang bernama Karna. Karna adalah putra dari Dewa Siwa yang lahir dari rahim yang sama dengan pandawa Lima, yaitu Kunti.

Karna kecil hidupnya begitu berat dan tidak bahagia, semasa kecil Karna disauh oleh keluarga Kusir Kuda. Sewaktu Karna Muda, ia ingin menjadi ksatria seperti putra putra Raja namun terbentur oleh kasta, karna dia berasal dari kalangan bawah.

Karna harus berjuang melawan aturan aturan tersbut, sampai sampai dia harus dikutuk oleh gurunya karena merasa dirinya telah ditipu oleh Karna.

Trailer Serial Drama Surya Putra Karna (ANTV)

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silakan parse kode pada kotak parser di bawah ini.

Disqus
Tambahkan komentar Anda