Film Blood Money (2017)

Pusat Sinopsis. com  | |  Blood Money merupakan salah satu film barat yang terbaru dengan genre film Drama, Horror, dan Mystery. Film ini akan disutradarai oleh Luke White, bersama seorang penulis naskah skenario bernama Rosy Deacon. Film ini akan disutradarai oleh Ed White, dan Luke White.

Adapun aktor dan artis yang membintangi film ini seperti: Klariza Clayton, Ollie Barbien, Scott Chambers, Sabrina Hansen, Nicholas Bourne, TJ Gerbert, dan Jason Rhodes. Film Blood Money akan digarap oleh perusahaan terkenal dibidang perfilman yakni BOxclever Media, Porthos Films, dan berkerjasama dengan perusahaan Excutive Carriage Group.

Film Blood Money akan merencanakan rilis perdana pada tanggal 03 Maret 2017, dengan panjang durasi sekitar 1 jam 18 menit. Film ini memiliki budget senilai 1.500.000, dan mengambil tempat syuting di Normandy, France.


Baca Juga : 

Sinopsis Film Blood Money (2017)

Film Blood Money akan menceritakan tentang lima orang sahabat yang kini tinggal di perancis. Mereka adalah kasey, reese, zander, mia dan sean. Dimana selain terikat sebagai sahabat, mereka juga tergabung sebagai sebuah kelompok kriminal. Yaitu kelompok penjahat spesialis pencurian lukisan-lukisan berharga yang berada di museum. Meski umur mereka masih tergolong muda, namun ketrampilan yang mereka miliki sudah seperti sebuah kelompok pencuri profesional.

Hingga suatu ketika mereka kembali melakukan aksi pencurian di sebuah museum lokal. Meski aksi mereka berhasil, namun terdapat sebuah kegagalan. Yaitu mereka terpaksa membunuh seorang penjaga yang memergoki aksi mereka. Kini mereka harus segera mencari tempat persembunyian, sekaligus menjual lukisan tersebut dan membuang mayatnya. Namun sebelum mereka berhasil melakukannya, mayat tersebut hilang secara tiba-tiba.

Review Film Blood Money (2017)

Film blood money disutradarai oleh luke white dan naskah film ini ditulis oleh rosy deacon. Film blood money adalah sebuah film horror thriller yang sampai saat ini masih belum diketahui tanggal perilisannya.

Film blood money bercerita tentang kisah dari lima orang sahabat dimana sekarang ini mereka tinggal di negara Prancis. Mereka semua yaitu, Sean, Mia, Zander, Reese, dan juga Kasey. Selain mereka semua terikat sebagai sahabat, namun pada kenyataannya mereka juga tergabung kedalam sebuah kelompok kriminal. Yaitu adalah orang-orang yang terjalin sebagai penjahat spesialis pencuri lukiasn-lukisan berharga yang terdapat didalam museum.

Dan walaupun umur dari mereka-mereka ini masih tergolong muda, akan tetapi keterampilan yang mereka miliki sudah tergolong kedalam para pencuri yang profesional. Dan hingga pada suatu ketika, mereka kembali melakukan sebuah aksi, guna untuk mencuri didalam museum lokal. Dan aksi mereka inipun berhasil, namun terdapat sebuah kegagalan dari sana, yakni mereka terpaksa untuk membunuh seorang yang menjadi penjaga museum tersebut, karena penjaga ini sudah memegoki mereka semua saat menjalankan aksi.

Sekarang mereka haruslah berusaha untuk mencari tempat guna untuk bersembunyi, sekaligus untuk menjual lukasi yang sudah mereka dapatkan, dan membuang mayat dari si penjaga tadi. Namun sebelum mereka melakukan itu semua, tiba-tiba saja mayat dari penjaga hilang begitu saja. Seperti apakah kisah selanjutnya? Saksikan hanya dibioskop kesayangan anda.

Detail Film Blood Money (2017)

Genre Film : Drama, Horror, Mystery, Thriller
Sutradara Film : Luke White
Penulis Naskah Skenario : Rosy Deacon
Produser Film  : Ed White, Luke White
Rumah Produksi Produksi : Boxclever Media, Porthos Films
Badget Box Office : $ 1.500.000
Tanggal Rilis Film : 3 Maret 2017
Durasi : 1 jam 18 menit
Negara Asal Film: UK, France
Bahasa : English
Tempat Syuting Film : Normandy, France

Pemain Film Blood Money (2017)
  • Klariza Clayton Sebagai Kasey
  • Ollie Barbieri Sebagai Reese
  • Scott Chambers Sebagai Zander
  • Sabrina Hansen Sebagai Mia
  • Nicholas Bourne Sebagai Sean
  • TJ Herbert Sebagai Grayson
  • Jason Rhodes Sebagai Eddie

Offical Trailer Film Blood Money (2017)

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silakan parse kode pada kotak parser di bawah ini.

Disqus
Tambahkan komentar Anda